Kantor Bahasa Bengkulu kembali menyelenggarakan Lomba Cerdas Cermat Bahasa dan Sastra Indonesia. Lomba ini diselenggarakan untuk siswa SLTA negeri/swasta se-Provinsi Bengkulu.
Informasi lengkap terkait dengan lomba bisa dilihat di brosur berikut ini.
No responses yet